PENGALAMAN PERSATUAN CINTA AKAN ALLAH PADA SANTO YOHANES DARI SALIB DAN INSPIRASINYA BAGI PENGEMBANGAN HIDUP ROHANI CALON IMAM DIOSESAN SEMINARI TINGGI PINELENG

Damianus Ratuanik, S. Fils

Abstract


Malam Gelap merupakan istilah popular dari Santo Yohanes dari salib. Situasi ini mengantarnya mengalami “Persatuan Cinta dengan Allah. Bagi Santo Yohanes dari Salib kegelapan tidak selamanya berhubungan dengan kuasa kejahatan dan penderitaan tidak selamanya berhubungan dengan akibat dosa. Dalam kegelapan ternyata Tuhan bisa ditemukan dan dalam penderitaan ternyata bisa mencapai kesatuan dengan Allah. Perjalanan ini secara ringkas terlihat dalam pola hidup yang ditempu oleh St. Yohanes dari Salib yakni melalui ; jalan cinta, jalan kelepasan dan jalan salib.

Keywords


Malam Gelap, Jalan Cinta, Jalan Kelepasan, Jalan Salib

References


Kepustakaan

Indrakusuma, Yohanes. Cita-cita Rohani Yohanes Salib. Malang: Pertapaan Karmel, 1991.

___________________. “Pengalaman akan Allah pada Santo Yohanes dari Salib.” Dalam Pengalaman Akan Allah. ed. Frans Harjawiyata. Yogyakarta: Kanisius, 1987.

Johnston, William. Teologi Mistik: Ilmu Cinta. terj. Willie Koen. Ed. J.B. banawiratma, I. Kuntara Wiryamartana, dan J. Drost. Yogyakarta: Kanisius, 1987.

John of The Cross. The Living Flame of Love: With His Letters, Poems, and Minor Writings. Terj. David Lewis. Ed. Benedict Zimmerman. London: Thomas Baker, 1989.

Kavanaugh, Kieran. “General Introduction.” Dalam Kieran Kavanaugh dan Otilio Rodrigues (Terj.). The Collected Works of St. John of the Cross. Trivandrum: Carmel Publishing Centre, 1996, hlm. 15-37.

McGreal, Wilfrid. Yohanes Salib. Ed. Peter Vardy. Terj. Mei Setiyanta. Yogyakarta: Kanisius, 2001.

Pedoman dan Program Pembinaan Calon Imam Diosesan, Seminari Tinggi Hati Kudus Yesus, Pineleng, 2013.




DOI: https://doi.org/10.47025/fer.v2i1.16

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 Creative Commons License

This Journal Fides et Ratio is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.